Selasa, 8 Desember 2015

Daerah-daerah Ini Ikut Laksanakan Pilkada Serentak 2015

- -


Wacana Pilkada serentak telah bertahun-tahun berkumandang. Akhirnya, 9 Desember 2015 wacana ini untuk pertama kalinya direalisasikan di Indonesia. Pilkada serentak diadakan di 269 daerah, baik di tingkat provinsi maupun kabupaten/kota.

Komisi Pemilihan Umum (KPU) mulai membuka pendaftaran calon kepala daerah pada Minggu (26/7/2015). KPU dan Desk Pilkada Kemendagri mencatat sejumlah perkembangan dalam proses pendaftaran pasangan calon kepala daerah. Ada yang perjalanannya mulus, alias langsung lolos, ada pula kabupaten/kota yang tidak memenuhi persyaratan jumlah calon, alias maju dengan calon tunggal.

Berikut daftar daerah yang akan melaksanakan Pilkada serentak 2015:

  1. Sumatera Utara

17 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

6 Pemilihan Walikota/Wakil Walikota

  1. Sumatera Barat

1 Pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur

11 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

2 Pemilihan Walikota/Wakil Walikota

  1. Riau

8 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

1 Pemilihan Walikota/Wakil Walikota

  1. Kepulauan Riau

1 Pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur

5 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

1 Pemilihan Walikota/Wakil Walikota

  1. Jambi

1 Pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur

4 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

1 Pemilihan Walikota/Wakil Walikota

  1. Sumatera Selatan

7 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

  1. Bengkulu

1 Pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur

8 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

  1. Lampung

6 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

2 Pemilihan Walikota/Wakil Walikota

  1. Banten

2 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

2 Pemilihan Walikota/Wakil Walikota

  1. Jawa Barat

7 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

1 Pemilihan Walikota/Wakil Walikota

  1. Jawa Tengah

17 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

4 Pemilihan Walikota/Wakil Walikota

  1. Daerah Istimewa Yogyakarta

3 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

  1. Jawa Timur

16 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

3 Pemilihan Walikota/Wakil Walikota

  1. Bali

5 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

1 Pemilihan Walikota/Wakil Walikota

  1. Kepulauan Bangka Belitung

4 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

  1. Kalimantan Barat

7 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

  1. Kalimantan Tengah

1 Pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur

1 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

  1. Kalimantan Timur

6 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

3 Pemilihan Walikota/Wakil Walikota

  1. Kalimantan Selatan

1 Pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur

5 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

2 Pemilihan Walikota/Wakil Walikota

  1. Kalimantan Utara

1 Pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur

4 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

  1. Sulawesi Barat

4 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

  1. Sulawesi Selatan

11 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

  1. Sulawesi Tenggara

7 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

  1. Gorontalo

3 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

  1. Sulawesi Utara

1 Pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur

4 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

3 Pemilihan Walikota/Wakil Walikota

  1. Sulawesi Tengah

1 Pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur

7 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

1 Pemilihan Walikota/Wakil Walikota

  1. Nusa Tenggara Barat

6 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

1 Pemilihan Walikota/Wakil Walikota

  1. Nusa Tenggara Timur

9 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

  1. Maluku

4 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

  1. Maluku Utara

6 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

2 Pemilihan Walikota/Wakil Walikota

  1. Papua Barat

9 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati

  1. Papua

11 Pemilihan Bupati/Wakil Bupati